Purifikasi minyak jelantah menggunakan karbon aktif dari kulit durian

  • Siti Miskah Jurusan Teknik Kimia, Fakultas Teknik, Universitas Sriwijaya
  • Tine Aprianti Jurusan Teknik Kimia, Fakultas Teknik, Universitas Sriwijaya
  • Sarah Swasti Putri Jurusan Teknik Kimia, Fakultas Teknik, Universitas Sriwijaya
  • Siti Haryanti Jurusan Teknik Kimia, Fakultas Teknik, Universitas Sriwijaya
Keywords: Adsorpsi, karbon, kulit durian, minyak jelantah

Abstract

Kulit durian merupakan salah satu jenis buah yang mengandung selulosa cukup tinggi berkisar 50 % – 60 % yang dapat digunakan untuk pembuatan karbon dalam proses purifikasi minyak jelantah. Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk melihat pengaruh massa adsorben dan waktu kontak terhadap purifikasi minyak jelantah. Pembuatan adsorben dari kulit durian melalui proses karbonisasi pada suhu 500 ºC selama 2 jam. Purifikasi minyak jelantah dilakukan dengan variasi massa adsorben 2, 3, 4, 5, 6 gr dan waktu adsorpsi 30, 60, 90, 120, 150 menit. Hasil penelitian terbaik untuk asam lemak bebas, bilangan peroksida, dan massa jenis minyak berturut-turut adalah pada waktu 150 menit dan massa adsorben 6 gram yaitu sebesar 0,0515 %, 1,41 Meq O2/kg, dan 0,9022 gr/ml.

References

AOAC. 1990. Official Methods of Analysis of the Association of Official Analytical Chemistry. Association of Official Analytical Chemistc. Inc. USA.
Asip, F., Mardhiah R., Husna. 2008. Uji Efektivitas Cangkang Telur Dalam Mengadsorpsi Ion Fe Dengan Proses Batch. Jurnal Teknik Kimia, Volume 15 (2), pp. 22 – 26.
Dewi, Sari Cahyaniang Tyas, dan S. Tjahjani. 2011. Pemanfaatan Pirolipit Sebelum dan Sesudah Aktivasi Sebagai Adsorben Pada Proses Penurunan Bilangan Peroksida dan Kadar Asam Lemak Bebas Minyak Jelantah. Surabaya: Jurusan Kimia Universitas Negeri Surabaya.
Handoko, Donatus S.P., Triyono, Narsito, Tutik D. 2009. Peningkatan Kualitas Minyak Jelantah Menggunakan Adsorben H5 – NZA Dalam Reaktor Sistem Fluid Fixed Bed. Jurusan Kimia Universitas Jember. Hal. 130.
Hassler, J.W. 1951. Active Carbon. Brooklyn: Chemical Publishing Company Incorporated. 105: 59 – 61.
Hendra, DJ., Pari, G., 2009. Pembuatan Arang Aktif dari Tandan Kosong Kelapa Sawit. Buletin Penelitian Hasil hutan. Jakarta.
Ismadji, Suryadi. 2012. Kulit Durian Sebagai Bahan Baku Pembuatan Bio – Oil: Sumber Energi Terbarukan. Surabaya: Jurusan Teknik Kimia Unika Widya Mandala.
Jobsheet. 2011. Penuntun Praktikum Instrumen dan Teknik Pengukuran. Politeknik Negeri Sriwijaya Palembang.
Ketaren, S. 2005. Pengantar Teknolongi Minyak dan Lemak Pangan. Jakarta: Universitas Indonesia.
Kusumastuti. 2004. Kinerja Zeloit dalam Memperbaiki Mutu Minyak Goreng Bekas. Jurnal Teknologi dan Industri Pangan. 15(2): 141-144.
Megiyo., Herman A., Fitri A., Robby G.M., Sito E. 2018. Sintesis karbon Aktif Tempurung Ketapang (Terminalia catappa) Sebagai Adsorben Minyak Jelantah. Bangka: Fakultas Teknik Universitas Bangka Belitung.
Rahayu, Lucia H., dan Sari P. 2014. Pengaruh Suhu dan Waktu Adsorpsi Terhadap Sifat Kimia – Fisika Minyak Goreng Bekas Hasil Pemurnian Menggunakan Adsorben Ampas Pati Aren dan Bentonit. Semarang: Akademi Kimia Industri Santo Paulus.
Royana, Isna., Restu Kurniawan., Eny Yulianti., Rif’atul Mahmudah. 2016. Pemanfaatan Biosorben Batang Jagung Teraktivasi Asam Nitrat dan Asam Sulfat untuk Penurunan Angka Peroksida – Asam Lemak Bebas Minyak Goreng Bekas. Jurusan Kimia Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang.
Sembiring M.T. dan T.S. Sinaga. 2003. Arang Aktif Pengenalan dan Proses Pembuatannya. Jurnal Kimia Digitized by USU Digital Library. Medan. Pp. 2 – 9.
SNI. 2012. SNI 7709-2012: Syarat Mutu Minyak Goreng Kelapa Sawit. Jakarta : Dewan Standar Nasional.
Sopianti, D.S., Herlina, dan Handi Tri Saputra. 2017. Penetapan Kadar Asam Lemak Bebas Pada Minyak Goreng. Akademis Farmasi Al-Fatah Bengkulu.
Triyanto, Agus. 2013. Peningkatan Kualitas Minyak Goreng Menggunakan Arang Ampas Tebuu Teraktivasi dan Penetralan Dengan NaHSO3. [Skripsi]. Semarang: Jurusan KimiaFakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Semarang.
Published
2018-03-01