PERANGKAT ULTRAFILTRASI UNTUK PENGOLAHAN AIR SUMUR BOR MENJADI AIR BERSIH DI KELURAHAN SUKAJADI KECAMATAN TALANG KELAPA KABUPATEN BANYUASIN

  • S. Nasir Teknik Kimia, Universitas Sriwijaya, Palembang
  • B. Y. Suprapto Teknik Elektro, Universitas Sriwijaya
  • W. F.F. Anwar Program Studi Teknik Arsitektur, Universitas Sriwijaya
  • Ika Juliantina Jurusan Teknik Sipil dan Perencanaan, Universitas Sriwijaya, Palembang
Keywords: Sumur bor, adsorben, ultrafiltrasi, air bersih

Abstract

ABSTRAK: Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan menjelaskan proses pengolahan air sumur bor menjadi air bersih menjadi air minum dengan menggunakan teknologi ultrafiltrasi kepada penduduk yang mengandalkan air sumur bor untuk konsumsi. Peralatan yang dirancang berupa perangkat ultrafiltrasi yang dilengkapi dengan kolom adsorben, Kegiatan ini telah memberikan pengetahuan kepada penduduk pedesaan tentang pengolahan air sumur bor dan merupakan kegiatan yang dibutuhkan dan sangat membantu masyarakat sekitar untuk menjaga kualitas sumur bor mereka.

Kata Kunci: Sumur bor, adsorben, ultrafiltrasi, air bersih

ABSTRACT: The community service activity aims to explain the well water treatment using ultrafiltration and adsorbent into clean water and drinking water. The equipment designed was ultrafiltration and adsorbent based water filtration. The results showed that the activity was helpful for the community to increase their knowledge in well water treatment using membrane technology.

Keywords: Artesian well, adsorbent, ultrafiltration, clean water

Published
2021-07-15