BILIK BATU: ARSITEKTUR MEGALITIK DI DATARAN TINGGI PASEMAH, SUMATERA SELATAN

  • A Siswanto Program Studi Teknik Arsitektur, Universitas Sriwijaya
  • Farida Farida Prodi Sejarah, Fakultas Ilmu Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sriwijaya, Palembang
  • Ardiansyah Ardiansyah Program Studi Teknik Arsitektur, Universitas Sriwijaya
  • K. Indriastuti Balai Arkeologi Palembang, Palembang
Keywords: bilik batu, dataran tinggi Pasemah, megalitik, arsitektur.

Abstract

ABSTRAK: Dataran tinggi Pasemah memiliki peninggalan arkeologis dari berbagai bentuk termasuk bilik batu di Provinsi Sumatera Selatan. Bilik batu merupakan budaya megalitik yang memiliki bentuk arsitektur karena membentuk ruang tiga dimensi. Persebaran bilik batu di beberapa tempat dengan jumlah yang berbeda pada satu lokasi memiliki bentuk berbeda tidak memberikan petunjuk fungsi dan karakteristik bilik batu di Lahat dan Pagaralam. Artikel ini bertujuan mengkaji karakteristik arsitektur megalitik di dataran tinggi Pasemah. Metode yang digunakan adalah studi kasus dengan pendekatan kegiatan meliputi observasi, pengambilan foto dan membandingkan bilik-bilik batu. Bilik batu terletak di beberapa lokasi yang memiliki karakteristik lingkungan yang berbeda. Bentuk arsitektur dan dimensi bilik batu memiliki perbedaan dan beberapa bilik batu memiliki dinding batu yang dilukis dengan motif dan teknologi purba yang masih bertahan sampai saat ini.

Kata kunci: bilik batu, dataran tinggi Pasemah, megalitik dan arsitektur.

ABSTRACT: The Pasemah Plateau has archaeological remains in various forms including stone chambers in South Sumatra province. Stone chamber is often referred to as a stone cist or stone house which is a megalithic culture that has an architectural style because it forms a three-dimensional space. The function of the stone chamber can be determined based on the interior design and artifacts found. This article examines the characteristics of stone chamber as a form of megalithic architecture in the Pasemah plateau. The method used is a case study by following observation, taking photos and comparing stone chambers activities. Stone chambers have different shapes and characteristics that has adaptive to their environment. The architectural shape and dimensions of stone chambers differ whereas some stone chambers have walls painted with ancient motifs and technology that still survive today. The stone chamber is an architectural work that considers aspects of structure, utility and interior.

Keywords: stone chambers, Pasemah plateau, megalithic and architecture

Published
2021-08-06