PELATIHAN PEMBUATAN MODUL PEMBELAJARAN MENGGUNAKAN MULTIMEDIA BAGI GURU DI INDRALAYA OGAN ILIR

  • Irsyadi Yani Teknik Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Sriwijaya
  • Yulia Resti Matematika, Fakultas MIPA Universitas Sriwijaya
  • zulkarnain zulkarnain Teknik Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Sriwijaya
  • Barlin Barlin Teknik Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Sriwijaya
Keywords: multimedia, modul, pembelajaran, pengajaran

Abstract

ABSTRAK: Media merupakan teknologi pembawa pesan atau informasi yang dapat dimanfaatkan untuk keperluan
pembelajaran, media juga merupakan sarana fisik untuk menyampaikan isi/materi pembelajaran. Penggunaan media
dalam pembelajaran akan menjadikan proses pembelajaran menjadi lebih menarik, interaktif, dan efisien. Tanpa adanya
materi pembelajaran yang berkualitas, akan sulit menciptakan pembelajaran yang berkualitas. Kegiatan pengabdian ini
bertujuan untuk mengenalkan multimedia sebagai sarana pembelajaran kepada guru-guru di Indralaya, Ogan Ilir dengan
melaksanakan pelatihan pembuatan modul atau materi pembelajaran menggunakan multimedia. Melalui pelatihan ini,
guru-guru sudah dapat menggunakan multimedia untuk membuat modul pembelajaran dan termotivasi untuk
menyampaikan materi pembelajarannya menggunakan multimedia
Kata Kunci: multimedia, modul, pembelajaran, pengajaran
ABSTRACT: Media is a message or information technology that can be used for learning purposes, media is also a
physical means of conveying learning content / material. The use of media in learning will make the learning process
more interesting, interactive, and efficient. Without quality learning materials, it will be difficult to create quality
learning. This service activity aims to introduce multimedia as a learning tool to teachers in Indralaya, Ogan Ilir by
carrying out training in making modules or learning materials using multimedia. Through this training, teachers can use
multimedia to create learning modules and are motivated to deliver learning materials using multimedia
Keywords: multimedia, modules, learning, teaching

Published
2021-06-19