Pencegahan Bahaya Pandemi Covid-19 Dengan Gerakan Ctps Di Desa Binaan Fakultas Teknik Universitas Sriwijaya

  • Suci Dwijayanti Teknik Elektro, Universitas Sriwijaya
  • Dwirina Yuniarti Teknik Elektro, Universitas Sriwijaya
  • Djulil Amri Teknik Elektro, Universitas Sriwijaya
  • Bhakti Yudho Suprapto Teknik Elektro, Universitas Sriwijaya
Keywords: Alat cuci tangan tanpa sentuh, CTPS, Program Pemerintah

Abstract

ABSTRAK: Program pemerintah saat ini yang paling popular dimasa pandemic adalah 3M. Namun selain Gerakan 3M tersebut ada program lain yang cukup terkenal yaitu CTPS (Cuci Tangan Pakai Sabun). Namun masih banyak masyarakat yang belum mengetahuinya termasuk di desa Ulak Kerbau Lama Kecamatan Tanjung Raja, Kabupaten Ogan Ilir. Untuk itu, perlu dibuat alat yang dapat membantu masyarakat dalam memasyarakatkan program pemerintah ini. Alat yang dibuat ini telah berhasil dibuat dan diujicoba dengan baik. Alat sederhana ini telah membuka wawasan masyarakat dalam memahami program pemerintah CTPS.

Kata Kunci: Alat cuci tangan tanpa sentuh; CTPS; Program Pemerintah

ABSTRACT: The most popular program from the government today during the pandemic was 3M. Beside, apart from the 3M Movement, there is another well-known program, namely CTPS (Washing Hands with Soap). However, there are still many people who don't know about it, including in the village of Ulak Kerbau Lama, Tanjung Raja District, Ogan Ilir Regency. Therefore, it is necessary to make a tool that can help the community in promoting this government program. This tool has been successfully built and tested well. This simple tool has opened people's insights in understanding the government's CTPS program.

Keywords: Touchless hand washing tool; CTPS; Government Programs

Published
2020-12-01
Section
Articles