ANALISIS PERANCANGAN ANTENA COLLINEAR SEBAGAI REPEATER RADIO PADA PETROCHINA GERAGAI AREA
Keywords:
Spektrum, Duplex, VSWR, RSSI
Abstract
Penggunaan antena collinear sebagai repeater radio yang digunakan pada Petrochina Internasional Jabung Ltd. Membahas tentang karakterisik gain dari antena tersebut yang di analisa menggunakan aplikasi cst studio, parameter-parameter yang perlu diamati seperti nilai VSWR dan RSSI dan pembangunan infrastruktur antena tersebut hingga bisa digunakan sebagai repeater radio.
Published
2024-05-15
Section
Articles